Tuesday, June 3, 2008

Tentang Hidup

Keberhasilan itu miliki orang yang tekun....
Pikiran adalah cerminan kehidupan....
Pusat pengendalian diri adalah sikap.....
Percaya diri adalah cara meraih sukses.......
Kesuksesan berasal dari kemauan yang kuat.....
Niat akan menciptakan nasib kita ......
Kebodohan tidak dapat menyelesaikan masalah.....
Manusia akan mati tetapi bakat tetap abadi
Ilmu tanpa budi adalah kerapuhan jiwa
Prestasi tak dapat diraih tanpa antusias
Perubahan akan menghasilkan kematangan
Kemantangan akan menciptakan identitas diri
Tindakan adalah buah pengetahuan yang paling tepat
Kuasailah pikiran atau kita akan dikuasainya
Pendidikan melahirkan keinginan baru
Satu-satunya cara untuk lulus ujian adalah menghadapi ujian
Satu kata bagi orang bijak sudah cukup
Hanya tindakan yang dapat memberikan kekuatan
Hanya kesederhanaan yang dapat membuat manusia tenang
Cara terbaik menjadi cerdas adalah tidak menjadi bodoh
Tiada usaha tiada hasil
Antusias adalah mesin penggerak kesuksesan
Jika tidak dapat mengubah nasib, maka ubahlah sikap
Tiada istilah tua untuk belajar
Ilmu pengetahuan adalah tiang kehidupan
Peluang selalu dihimpit oleh kesulitan
Ilmu itu penting, namun harga diri lebih penting
Prestasi besar dilahirkan dari pengorbanan besar
Pintar, bodoh, keduanya membutuhkan usaha yang sama
Kebodohan bukanlah hukuman tetapi akibat
Kecerdasan bukanlah ganjaran tetapi konsekuensi
Lari dari kesulitan-kesulitan adalah suatu kesalahan
Kegagalan adalah celaka kecil
Penyesalan adalah celaka besar
Hasil dari belajar adalah tindakan , bukan pengetahuan
Yang membuat kita senang adalah pertempuran meraih kemenangan
Perjuangan membangun kekuatan
Dunia adalah panggung sandiwara
Kesalahan adalah pelajaran untuk menjadi bijak

No comments: